Data Ketenagakerjaan


INFORMASI KETENAGAKERJAAN

Tenaga kerja adalah setiap orang yang mampu melakukan pekerjaan guna menghasilkan barang dan atau produk serta jasa baik untuk memenuhi kebutuhan diri sendiri maupun masyarakat.Informasi Ketenagakerjaan adalah gabungan, rangkaian dan analisis data yang berbentuk angka yang telah diolah, naskah dan dokumen yang mempunyai arti, nilai dan makna tertentu mengenai ketenagakerjaan.

Sumber Informasi Data BPS Provinsi Banten dan Berita Resmi Statistik
No. Jenis Informasi Berita resmi Statistik Bidang Ketenagakerjaan Lihat
1

Keadaan Ketenagakerjaan Banten Agustus 2023 [Berita Resmi Statistik]

  • Jumlah Angkatan Kerja Berdasarkan Survei Angkatan Kerja Nasional (Sakernas) Pada Agustus 2023 Sebanyak 5,97 Juta Orang. Tingkat Partisipasi Angkatan Kerja (TPAK)
Lihat
2

Keadaan Ketenagakerjaan Banten, Agustus 2023 [Infografis]

  • Keadaan ketenagakerjaan banten agustus 2023 benta resmi statistik no.58/i ijth. xv1i, 6 november 2023 tpt turin 0.57 persen pori dibanding agustus 2022
Lihat
3

Keadaan Ketenagakerjaan Banten Agustus 2022 [Berita Resmi Statistik]

  • Jumlah Angkatan Kerja Pada Februari 2022 Sebanyak 5,91 Juta Orang, Turun 340,76 Ribu Orang Dibanding Februari 2021. Sementara Tingkat Partisipasi Angkatan Kerja (TPAK)
Lihat
4

Laporan Eksekutif Keadaan Angkatan Kerja Provinsi Banten Februari 2022

  • Publikasi Keadaan Angkatan Kerja Provinsi Banten Februari 2022 Adalah Ulasan Yang Lebih Mendalam Dari Hasil Rilis Ketenagakerjaan Bulan Februari 2022
Lihat
5

Jumlah Angkatan Kerja Menurut Kabupaten/Kota Di Provinsi Banten [Tabel]

  • Jumlah Angkatan Kerja Menurut Kabupaten/Kota di Provinsi Banten (Jiwa), 2020-2022
Lihat
6

Jumlah Tenaga Kerja Industri Besar dan Sedang Menurut Kabupaten/Kota di Provinsi Banten

  • Jumlah Tenaga Kerja Industri Besar dan Sedang Menurut Kabupaten/Kota di Provinsi Banten (Jiwa), 2017-2019
Lihat
7

Informasi Pencari Kerja Dirinci Menurut Dinas Tenaga Kerja Kabupaten/Kota di Provinsi Banten

  • Informasi Pencari Kerja Dirinci Menurut Dinas Tenaga Kerja Kabupaten/Kota di Provinsi Banten (Jiwa), 2016-2017
Lihat

Share this Post